Articles
Pengaruh Penerapan E-Billing Dan E-Filing Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Jatinegara Tahun 2022
Nisa, Khairun;
Prasetiyani, Erni
Jurnal Ilmu Administrasi Publik Vol. 4 No. 1: Januari 2024
Publisher : Institut Ilmu Sosial dan Manajemen STIAMI
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31334/jiap.v4i1.3618
This study was conducted to determine the effect of implementing ebilling and e-filing taxation on individual taxpayer compliance at KPP Pratama Jakarta Jatinegara in 2022. This type of research is quantitative research using simple random sampling method. The population of this study is an individual taxpayer who is registered on KPP Pratama Jakarta Jatinegara. The sample used was 100 respondents determined by slovin formula. The data of this study were obtained using questionnaires that have been distributed to taxpayers. Data analysis in this study using multiple linear regression analysis and hypothesis testing with the help of SPSS program version 24. The results of this study showed that the application of e-billing effect on individual taxpayer compliance, the application of e-filing effect on the compliance of individual taxpayers, as well as the implementation of e-billing and e-filing there is a simultaneous significant effect of 59.1% on the compliance of individual taxpayers on KPP Pratama Jakarta Jatinegara, and the remaining 40.9% were influenced by other variables not discussed in this study.
PENYELESAIAN PERSAMAAN DIFERENSIAL BIASA TAK LINEAR ORDE DUA MENGGUNAKAN METODE DEKOMPOSISI NATURAL
Nisa, Khairun;
Kiftiah, Mariatul;
Yudhi, Yudhi
BIMASTER : Buletin Ilmiah Matematika, Statistika dan Terapannya Vol 12, No 4 (2023): Bimaster : Buletin Ilmiah Matematika, Statistika dan Terapannya
Publisher : FMIPA Universitas Tanjungpura
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.26418/bbimst.v12i4.70481
Metode Dekomposisi Natural (MDN) merupakan suatu metode untuk menyelesaikan persamaan diferensial. MDN adalah kombinasi dari teori Transformasi Natural dan Dekomposisi Adomian. Pada penelitian ini dikaji penyelesaian Persamaan Diferensial Biasa (PDB) tak linear orde dua homogen koefisien konstan menggunakan MDN. Langkah-langkah penyelesaian PDB tak linear orde dua homogen koefisien konstan menggunakan MDN diawali dengan menentukan sifat-sifat Transformasi Natural. Kemudian PDB ditransformasi dengan Transformasi Natural. Selanjutnya, langkah dilanjutkan dengan menggantikan nilai awal yang telah diberikan. Kemudian, dilakukan invers Transformasi Natural pada kedua ruas persamaan untuk mendapatkan solusi bagian linear. Langkah berikutnya yaitu menentukan nilai awal iterasi yang diperoleh dari solusi bagian linear dan mengaplikasikan Metode Dekomposisi Adomian untuk mendapatkan solusi bagian tak linear. Pada tahap akhir, solusi yang dihasilkan diformulasikan dalam bentuk deret. Hasil pembahasan menunjukkan PDB tak linear orde dua homogen kofisien konstan menggunakan MDN dapat menghasilkan solusi eksak maupun solusi hampiran. Kata Kunci : Transformasi Natural, Dekomposisi Adomian, Sifat-sifat Transformasi Natural.
DIFFERENCES IN SLEEP QUALITY AMONG NURSING STUDENTS
Nisa, Khairun;
Mulyadi, Mulyadi
Nursing Current: Jurnal Keperawatan Vol. 11 No. 2 (2023): December
Publisher : Universitas Pelita Harapan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.19166/nc.v11i2.7504
The sleep quality and academic performance of students are influenced by their activity patterns, which in turn affects their health status. Nevertheless, there is a scarcity of research specifically addressing sleep problems among nursing students. The objective of this study is to identify and analyse the features of nursing students that are associated with variations in their sleep quality. This study employs a correlational descriptive research design, utilising a quantitative technique. A total of 117 individuals were surveyed. The Mann-Whitney and Kruskal-Wallis tests were employed to assess variations in sleep quality according to the attributes of the participants. The findings indicated that a significant majority of participants, up to 87.2%, experienced substandard sleep quality. Based on the subjective evaluation of PSQI components, 50.4% of participants were classified as having good sleep quality. Additionally, 34.2% reported experiencing difficulty falling asleep more than three times a week within 30 minutes. The majority of participants (42.5%) reported a sleep duration of 6-7 hours. Furthermore, 4.3% of participants had taken sleeping pills in the past month. Furthermore, the results demonstrated a strong correlation between the ages of the respondents and their sleep quality (p=0.047). This study uncovers a worrisome pattern indicating that the sleep quality of nursing students is significantly subpar. Hence, it is imperative to employ both academic and non-academic strategies and advancements to enhance the quality of students' sleep.
PENINGKATKAN LITERASI DAN NUMERASI SISWA UPT. SD NEGERI 03 PERKEBUNAN SIPARE-PARE MELALUI KEGIATAN EDU-FUN DAY
Nisa, Khairun;
Utami, Liza;
Viyana, Gita;
Astria, Mega;
Purba, Nadia Fitriana;
Handayani, Widya
Azam Insan Cendikia Vol. 3 No. 2 (2024): Jurmas Azam Insan Cendikia
Publisher : Yayasan Azam Insan Cendikia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.62833/pkm.v3i2.125
Kegiatan "Edu-Fun Day" diselenggarakan oleh mahasiswa Kampus Mengajar angkatan 7 untuk meningkatkan literasi dan numerasi siswa UPT. SD Negeri 03 Perkebunan Sipare-Pare melalui aktivitas interaktif. Program ini mencakup kegiatan Tangga Numerasi, Teka-Teki IPA, PJOK Numerasi, Prakarya Literasi (Mini Book), dan Majas Metafora. Pelaksanaan kegiatan meliputi beberapa tahapan: sosialisasi kepada siswa, guru, dan orang tua; pelatihan untuk mahasiswa pengajar; penerapan teknologi dalam pembelajaran; pendampingan dan evaluasi berkala; serta penyusunan rencana keberlanjutan program. Hasil pelaksanaan menunjukkan peningkatan signifikan dalam kemampuan literasi dan numerasi siswa. Sebelum kegiatan, hanya 30% siswa mencapai tingkat literasi dasar dan 25% siswa mampu menyelesaikan soal numerasi dasar. Setelah kegiatan, angka ini meningkat menjadi 70% untuk literasi dan 65% untuk numerasi. Motivasi belajar siswa juga meningkat, ditunjukkan dengan kenaikan kehadiran sebesar 40% dan partisipasi yang lebih aktif dalam kelas. Program ini juga meningkatkan efisiensi penggunaan sumber daya pendidikan dan partisipasi orang tua serta masyarakat dalam kegiatan sekolah. Keberhasilan program ini menunjukkan pentingnya integrasi teknologi dan metode pengajaran interaktif dalam pendidikan dasar. Untuk keberlanjutan, disarankan adanya pelatihan berkelanjutan bagi guru dan peningkatan keterlibatan orang tua. Dengan beberapa perbaikan, program ini diharapkan dapat terus memberikan manfaat yang lebih besar di masa depan.
UNSUR ITIZALI DALAM TAFSIR AL-KASYSYAF (Kajian Kritis Metodologi Al-Zamakhsyari)
Nisa, Khairun
MAGHZA Vol 1 No 1 (2016): Januari - Juni 2016
Publisher : Fakultas Ushuluddin Adab dan Humaniora (FUAH), Universitas Islam Negeri Profesor Kiai Haji Saifuddin Zuhri Purwokerto
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (364.723 KB)
|
DOI: 10.24090/maghza.v1i1.694
Tulisan ini mengkajipemikiran Al-Zamakhsyari dalam Kitab al-Kasysyaf sebagai salah satu kitab  tafsir yang dikarang pada era keemasan Islam. Kitab tafsir yang terdiri dari 4 jilid ini dianggap sebagai kitab bernuansa sastrawi yang i’tizali. Sehingga kitab ini di satu sisi mendapat kedudukan yang penting dalam perkembangan tafsir dan di sisi lain kitab ini juga mendapat hujatan karena unsur i’tizali yang mewarnai penafsirannya. Padahal, unsur i’tizali y ang terkandung dalam penafsirannya itu tidak terdapat di seluruh ayat al-Qur’an, tapi hanya berkisar pada ayat-ayat yang berkenaan dengan al-ushul al-khamsah. Meskipun demikian, hal tersebut sangat mempengaruhi penilaian ulama lain terhadap kitab tafsir yang dikarang atas permintaan kaum Mu’tazilah ini. Untuk itu, dalam artikel ini akan dibahas metodologi yang digunakan oleh al-Zamakhsyari dalam menafsirkan ayat al-Qur’an, khususnya corak i’tizali yang terkandung di dalam kitabnya. Artikel ini juga akan mem berikan gambaran di mana letak unsur i’tizali yang digunakannya serta bagaimana bentuk penafsiran al-Zamakhsyari yang menggunakan corak ini.
Boneka Kematian Dalam Tradisi Batak Toba Kuno Dan Eksistensinya Di Paruh Pertama Abad 20
Nisa, Khairun;
Pujiati;
Nurbaya, Pitri
PESHUM : Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora Vol. 4 No. 1: Desember 2024
Publisher : CV. Ulil Albab Corp
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.56799/peshum.v4i1.7005
Boneka kematian ataupun topeng kematian adalah istilah yang diberikan oleh Orang-orang Belanda untuk Bejan dan Sigale-gale yang dipergunakan dalam upacara kematian, khususnya bagi mereka yang meninggal dunia tanpa keturunan. Secara perlahan, kedua benda ritual tersebut mengalami pergeseran fungsi yang tadinya sepenuhnya sakral, kemudian berubah menjadi profan. Penelitian ini memiliki kedekatan dengan etnohistori sedangkan teori yang dipergunakan adalah Teori Struktural Fungsional dan Teori Sosiologi Agama yang dicetuskan oleh Emile Durkheim. Akan tetapi tujuan dari penelitian ini bukan hanya untuk menangkap pergeseran fungsi boneka kematian saja. Tujuan lainnya adalah melestarikan wujud kebudayaan yang kini telah punah, melalui tulisan.
Pengaruh Penggunaan Permainan Lompat Tali Terhadap Permainan Lompat Tali Usia Terhadap Perkembangan Motorik Kasar Usia Anak 5-6 Tahun Di TK Amal Shaleh
Nisa, Khairun;
Rangkuti, Drajat
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 3 No. 5 (2023): Innovative: Journal of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Permasalahan yang terjadi pada anak usia 5-6 tahun pada TK Amal Shaleh Medan Tuntungan. Masih kurangnya pelatihan kemampuan motorik kasar dengan permainan lompat tali karena masih ada anak yang belum mampu menjaga kesimbangan tubuh. Ketika melakukan lompat tali dengan satu kaki, ada anak anak yang terjatuh. Hal ini dapat dilihat kegiatan yang diberikan oleh guru untuk meningkatkan motorik anak terkesan monoton, hanya itu-itu saja. Hampir setiap hari guru memberikan materi sehingga anak kurang kreatif dan merasa bosan seperti menangkap bola dll. Pelaksanaan permainan tersebut dilakukan hanya di dalam kelas, jarang dilakukan di luar kelas. Bentuk desain yang digunakan adalah one-group pratest – posttest design, dalam penelitian ini terdapat suatu kelompok yang diberikan perlakuan kemudian bermaksud untuk membandingkan keadaan sebelum dengan sesudah diberi perlakuan. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu lembar observasi perkembangan motorik kasar pada anak usia 5-6 tahun sesuai dengan indikator yang akan dicapai. Populasi dalam penelitian ini adalah anak-anak TK Amal Shaleh Medan Tuntungan terdiri dari satu kelas yaitu kelas Rhaudah berjumlah 15 orang dan seluruhnya dijadikan sebagai sampel (total sampling). Hasil penelitian menunjukkan bahwa di TK Amal Shaleh khususnya di kelas Rhaudah memiliki nilai rata-rata pre-test sebesar 6, sedangkan nilai post-test sebesar 13,53. Hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa Thitung > Ttabel = 3,6532 > 1,753. Oleh sebab itu, dapat dinyatakan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima maka dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan yang signifikan hasil posttest kelompok kontrol dan eksperimen. Dengan demikian, penggunaan permainan lompat tali memberikan pengaruh positif terhadap perkembangan motorik kasar anak di TK Amal Shaleh.
Analisis Pragmatik Terjemahan Film Mean Girls (2004) : Telaah Tindak Tutur, Implikatur, dan Kesantunan
Andina Hadawiyah;
Friscila Sinaga;
Khairun Nisa;
Roy Pandapotan Panjaitan
Pragmatik : Jurnal Rumpun Ilmu Bahasa dan Pendidikan Vol. 3 No. 3 (2025): Juli: Pragmatik : Jurnal Rumpun Ilmu Bahasa dan Pendidikan
Publisher : Asosiasi Periset Bahasa Sastra Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.61132/pragmatik.v3i3.1821
This study analyzes the pragmatic aspects in the subtitle translation of Mean Girls (2004) from English to Indonesian, focusing on speech acts, implicatures, and politeness strategies. Using a descriptive qualitative approach, data were collected through observation and recording of film dialogues, then analyzed based on pragmatic theory. The results show that the functions and intentions of speech acts are generally maintained in the translation, although there is a softening of intensity or nuance to fit the norms of Indonesian politeness. In terms of implicature, there is a shift or loss of implied meaning, especially in expressions of humor, irony, and cultural idioms that are difficult to translate directly. Politeness strategies in the original version that tend to be frontal and explicit are often mitigated in translation to conform to Indonesian communication norms that prioritize social harmony. The findings emphasize the importance of cultural sensitivity and pragmatic context understanding in audiovisual translation to effectively convey the meaning and nuances of intercultural communication.
STRATEGIES FOR IMPROVING ARABIC LANGUAGE SKILLS AT THE IBADURRAHMAN PUTRI ISLAMIC BOARDING SCHOOL IN STABAT, NORTH SUMATRA
Nisa, Khairun
Al-Mubin Jurnal Ilmiah Islam
Publisher : Department of Research and Community Service at the Ummul Quro Al-Islami Bogor Institute
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.51192/almubin.v8i2.1971
Speaking skills are one of the main skills in mastering Arabic, which remains a challenge in the pesantren environment, especially for female students who come from a background where their mother tongue is not Arabic. The Ibadurrahman Putri Stabat Langkat Islamic Boarding School implements various familiarization strategies to improve the Arabic speaking skills Arabic speaking skills of female students. This study uses a descriptive qualitative approach with data collection techniques through observation, interviews, and documentation. The purpose of this study is to describe the habit-forming strategies implemented by the boarding school and evaluate their effectiveness in creating a language environment that supports the process of acquiring speaking skills. The results of the study indicate that strategies such as the use of Arabic by female teachers, intensive training for new students during the first three months, daily vocabulary memorization, the implementation of tahkim and muhawarah, the prohibition of using local languages, as well as regular musyahadah and classroom vocabulary activities, are effective in increasing the students activity, confidence, and vocabulary mastery in Arabic communication. These strategies not only create a lively and structured language environment, but also psychologically shape the motivation and confidence of female students to use Arabic in their daily lives. The conclusion of this study is that language habit formation through integrated and consistent strategies has proven effective in improving the Arabic speaking skills of female students in the pesantren environment
TINJAUAN KUALITAS SISTEM, KUALITAS INFORMASI DAN KUALITAS LAYANAN PENDAFTARAN RAWAT JALAN DARI PERSPEKTIF ADMISI DI PUSKESMAS GUNTUNG MANGGIS
NISA, KHAIRUN;
Wati, Ni Wayan Kurnia Widya
Jurnal Manajemen Informasi Kesehatan Indonesia (JMIKI) Vol 12 No 1 (2024)
Publisher : Asosiasi Perguruan Tinggi Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Indonesia- APTIRMIKI
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33560/jmiki.v12i1.554
The quality of services based on outpatient registration applications has been implemented by the Guntung Manggis Health Center since 2019 and this is a technological innovation developed to facilitate health services. However, it is known that the number of outpatient visits that have decreased in 2021-2022 is ≤ 47 visitors or ≤ 30-39%. So that the satisfaction of Guntung Manggis Puskemas patients with the quality of service has regressed from the target (80%) which is 78.53%. The purpose of this study is to find out more in-depth about the quality of the information quality system and the quality of outpatient registration services from the perspective of admissions at the Guntung Manggis Health Center. This research is a descriptive research with a qualitative approach. The number of samples is 6 people consisting of the Head of Record Medical and Outpatient Admissions Staff. The results of the study are the quality of the outpatient registration system from an admissions perspective including the category of "Good System Quality" at the Guntung Manggis Health Center, the quality of outpatient registration information from an admissions perspective including the category of "Good Information Quality" at the Guntung Manggis Health Center and the Quality of outpatient registration services from an admissions perspective including the category of "Good Service Quality" at the Guntung Manggis Health Center. In conclusion, the quality of the system, the quality of information and the quality of outpatient registration services from the perspective of admissions have been well fulfilled at the Guntung Manggis Health Center.