Articles
ANALISIS DETERMINAN INTERNAL DAN EKSTERNAL YANG MEMENGARUHI BANK CAPITALIZATION RATIO PADA BANK SYARIAH DI INDONESIA
Iqbal, Muhammad
FIDUSIA : JURNAL KEUANGAN DAN PERBANKAN Vol 7, No 2 (2024): NOVEMBER
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.24127/jf.v7i2.2443
This study aims to analyze the internal and external determinants influencing the Bank Capitalization Ratio (BCR) in Islamic banks in Indonesia. The variables examined include Non-Performing Financing (NPF), Return on Assets (ROA), Financing to Deposit Ratio (FDR), and inflation, using secondary data from annual reports of Islamic banks registered with the Indonesian Financial Services Authority (OJK) from 2018 to 2022. A multiple linear regression analysis reveals significant negative effects of NPF and inflation on BCR, while ROA shows a significant positive effect. However, FDR does not have a statistically significant impact. These findings suggest that managing credit quality (NPF), financial performance (ROA), and macroeconomic conditions (inflation) are critical to maintaining strong bank capitalization. The results provide important insights for policymakers and banking practitioners to strengthen risk management and ensure the stability of Islamic banking in Indonesia.
Analisis Sentimen Masyarakat Terhadap PON XII Aceh-Sumut Menggunakan Algoritma Naïve Bayes
Saputra, Maulian;
Iqbal, Muhammad
Jurnal Sistem Informasi dan Sistem Komputer Vol 10 No 1 (2025): Vol 10 No 1 - 2025
Publisher : STIMIK Bina Bangsa Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.51717/simkom.v10i1.679
Penelitian ini menganalisis sentimen masyarakat terhadap Pekan Olahraga Nasional (PON) XII di Aceh-Sumatera Utara menggunakan algoritma Multinomial Naive Bayes. Data diperoleh melalui crawling media sosial X, kemudian diolah melalui tahap pre-processing yang meliputi pembersihan data, case folding, normalisasi kata, tokenisasi, penghapusan stopword, dan stemming. Sentimen pada data dilabeli menggunakan pendekatan lexicon-based untuk mengklasifikasikan teks menjadi positif dan negatif. Model klasifikasi dibangun menggunakan algoritma Multinomial Naive Bayes, dengan evaluasi kinerja melalui confusion matrix, akurasi, dan classification report. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model mencapai akurasi 79,77% pada data uji, memberikan gambaran tentang pandangan masyarakat terhadap PON XII dan membuktikan efektivitas algoritma ini dalam analisis sentimen berbasis teks.
Penerapan Metode Naïve Bayes Untuk Mengidentifikasi Sentimen Pengguna Pada Ulasan Aplikasi ReelShort di Google Play Store
Susilawati, Susilawati;
Iqbal, Muhammad
Jurnal Sistem Informasi dan Sistem Komputer Vol 10 No 1 (2025): Vol 10 No 1 - 2025
Publisher : STIMIK Bina Bangsa Kendari
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.51717/simkom.v10i1.686
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendapat pengguna aplikasi ReelShort berdasarkan ulasan mereka di Google Play Store. Metode yang digunakan adalah algoritma Multinomial Naive Bayes. Data ulasan pengguna dikumpulkan dengan teknik scrapping dari Google Play Store, selanjutnya dilakukan pre-processing data untuk membersihkan dan menyederhanakan teks. Setelah itu, sentimen dari setiap ulasan diklasifikasikan menjadi dua kategori yaitu positif dan negatif. Model klasifikasi dibangun menggunakan algoritma Multinomial Naive Bayes dan dievaluasi menggunakan metrik akurasi, presisi, recall, dan F1-score. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model mampu mengklasifikasikan sentimen dengan akurasi sebesar 77%. Nilai presisi sebesar 83% mengindikasikan bahwa model cukup baik dalam mengidentifikasi ulasan yang benar-benar positif atau negatif. Namun, nilai recall yang sebesar 77% menunjukkan bahwa model masih melewatkan beberapa ulasan yang seharusnya terklasifikasi sebagai positif atau negatif. Analisis lebih lanjut menunjukkan bahwa model lebih baik dalam mengklasifikasikan ulasan negatif dibandingkan dengan ulasan positif. Hasil penelitian ini memberikan pemahaman yang lebih baik mengenai persepsi pengguna terhadap aplikasi ReelShort dan dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan kualitas aplikasi di masa mendatang.
Islamic Education Model in the Context of Sexual Bullying Prevention with a Sociolinguistic Approach
Maya Safitri;
Hasniyati;
Nia Wardhani;
Iqbal, Muhammad
Journal of Islamic Civilization Vol 6 No 1 (2024): Journal of Islamic Civilizatioan
Publisher : Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33086/jic.v6i1.5870
This research aims to develop an Islamic education model for preventing sexual bullying using a sociolinguistic approach. This approach analyzes language use and social interactions within Islamic education to understand and mitigate sexual bullying behavior. The main issue highlighted is the lack of understanding regarding the integration of sociolinguistic principles into these models. A qualitative research method was employed, involving 5 respondents from Islamic educational settings, 2 sociolinguistic experts, and 3 Islamic religious teachers. Data were collected through interviews, observations, and document analysis, with social integration theory applied in the data analysis. The findings indicate that educational models such as communication etiquette training, social skills development, the teaching of law and ethics, Islamic religious education, and shared responsibility learning play crucial roles in preventing sexual bullying. They support the formation of a positive social identity and strengthen interpersonal relationships. The uniqueness of this research lies in integrating sociolinguistic and Islamic approaches to address sensitive issues like sexual bullying. In conclusion, Islamic education models based on sociolinguistic principles have significant potential to reduce incidents of sexual violence in educational environments.
Sistem Informasi Dalam Pemilihan Pemanen Buah Kelapa Sawit Terbaik pada PT. Perkebunan Nusantara IV Dolok Sinumbah Menggunakan Metode BPR (Business Process Reengineering) Berbasis Website
Iqbal, Muhammad;
Irwan, Dedy;
syahputra, edy rahman
Jurnal Multimedia dan Teknologi Informasi (Jatilima) Vol. 6 No. 03 (2024): Jatilima : Jurnal Multimedia Dan Teknologi Informasi
Publisher : Cattleya Darmaya Fortuna
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.54209/jatilima.v6i03.883
Pemanen merupakan tenaga kerja yang dimiliki PT.Perkebunan Nusantara IV Dolok Sinumbah yang bertugas untuk melakukan kegiatan panen buah, pemotongan tandan buah matang, mengutip dan mengumpulkan brondolan atau biji kelapa sawit yang lepas dari Tandan Buah Segar (TBS), serta pengangkutan hasil kelapa sawit ke Tempat Pengumpulan Hasil (TPH). Oleh sebab itu untuk meningkatkan semangat kerja para pemanen Perusahaan melakukan program rutin untuk melakukan pemilihan pemanen buah kelapa sawit terbaik. Dalam melakukan pemilihan pemanen buah kelapa sawit terbaik saat ini masih dilakukan dengan cara manual. Agar tidak terjadi kesalahan dalam melakukan pemilihan pemanen, maka dibutuhkan sebuah bidang ilmu sistem pendukung keputusan yang nantinya dapat membantu dalam melakukan proses pemilihan. Berdasarkan masalah tersebut, maka dikembangkan sebuah Sistem Pendukung Keputusan menggunakan metode (Business Process Reengineering) BPR yang bertujuan untuk membantu perusahaan dalam pengambilan keputusan dalam memilih pemanen buah kelapa sawit terbaik secara tepat. Dengan adanya hasil penelitian ini, maka SistemPendukung Keputusan yang menggunakan perhitungan metode BPR (Business Process Reengineering) dapat mempermudah pihak perusahaan dalan pengambilan keputusan untuk menetukan pemanen buah kelapa sawit terbaik sesuai dengan kriteria yang sudah ditetapkan.
Keterampilan Bermain Futsal Daya Ledak Tungkai Dan Ketepatan Sasaran Gawang Terhadap Keterampilan Bermain Futsal: Analisis Korelasional: Indonesia
Iqbal, Muhammad
INSPIREE: Indonesian Sport Innovation Review Vol. 1 No. 1 (2020): January
Publisher : INSPIRETECH GLOBAL INSIGHT & DPE Universitas Pahlawan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.53905/inspiree.v1i1.1
Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui studi korelasi keterkaitan daya ledak tungkai dan ketepatan sasaran gawang terhadap keterampilan shooting futsal pada mahasiswa. Metodologi Penelitian: Penelitian ini merupakan jenis penelitian korelasi sehingga populasi.teknik pengujian menggunakan teknik pengujian product moment untuk mengetahui tingkat korelasi antar variabel DLT dan KSF Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa semesster IV Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Kusuma Negara Jakarta yang berjumlah 120 orang. Hasil Penelitian: Hubungan/korelasi daya ledak otot tungkai ( Variabel X-1 ) terhadap keterampilan shooting futsal ( Variabel Y ) adalah : Hasil hitung koefisien korelasi ( r ) yaitu 0,571 lebih besar dari pada r tabel korelasi product moment dengan responden 30 dimana besarnya r tabel adalah 0, 361. Interpretasinya, terdapat hubungan/korelasi yang positif daya ledak otot tungkai terhadap keterampilan shooting futsal. 2. Hubungan/korelasi Ketepatan Sasaran Gawang ( Variabel X-2 ) terhadap Keterampilan Shooting Futsal ( Variabel Y )Hasil hitung koefisien korelasi adalah 0,455. Hasil hitung ini lebih besar dari pada r tabel korelasi product moment dengan responden 30 dimana besarnya r tabel adalah 0,361. Interpretasinya, terdapat hubungan/korelasi yang positif daya ledak otot tungkai terhadap keterampilan shooting futsal. 3. Hubungan/korelasi daya ledak otot tungkai ( Variabel X-1 ) dan Ketepatan sasaran gawang ( Variabel X2 ) terhadap Keterampilan Shooting Futsal (Variabel Y ) Nilai r hitung = 0, 745, jika dikonsultasikan dengan r tabel korelasi product moment dengan jumlah responden 30 maka r hitung lebih besar dari r tabel ( 0,745 > 0, 361 ) Kesimpulan. terdapat hubungan/korelasi yang positif dari daya ledak otot tungkai dan ketepatan sasaran terhadap keterampilan bermain futsal..
ANALISIS KEBUTUHAN MAHASISWA DALAM PENERAPAN MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA CABANG OLAHRAGA FUTSAL DI STKIP KUSUMANEGARA
Iqbal, Muhammad
INSPIREE: Indonesian Sport Innovation Review Vol. 1 No. 2 (2020): May
Publisher : INSPIRETECH GLOBAL INSIGHT & DPE Universitas Pahlawan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.53905/inspiree.v1i2.9
The purpose of the study. To find out the needs of interactive multimedia in students. And based on field observations that there is a lack of understanding and effective application of basic techniques in futsal. Therefore the application of interactive multimedia is used as learning in practice. Materials and methods. Initial design Development of basic training techniques based on the results of literature studies and needs analysis. The needs analysis was carried out with the subject of 35 students who had passed the futsal course. The steps used in the development of basic futsal training techniques include; product, technical implementation of limited trials, revisions, wider trials, revision of the final product, dissemination and implementation. Results. The results of the analysis show that 100% of students have played futsal, 80% have participated in futsal training, 45% know the variations of training in futsal, 91% like to practice with different training variations, 100% require the development of variations in futsal training, and 97% want a variety of exercises. futsal is made in the form of interactive media. The results of small group trials with a percentage of 91.69% in good categories and for the results of large group trials with a percentage of 94.16% with good categories. Conclusions. Interactive media products can be used in actual practice.
TINGKAT KORELASIONAL ANTARA POWER OTOT TUNGKAI DAN LENGAN DALAM SMASH PADA ATLET BOLA VOLI
Pratomo, Kosharyanto;
Iqbal, Muhammad
INSPIREE: Indonesian Sport Innovation Review Vol. 1 No. 3 (2020): September
Publisher : INSPIRETECH GLOBAL INSIGHT & DPE Universitas Pahlawan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.53905/inspiree.v1i3.13
Tujuan Penelitian. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan power otot tungkai dan power otot lengan terhadap pukulan smash permainan bola voli SMA Yayasan Perguruan Rakyat. Metode Penelitian. Responden penelitian adalah seluruh pemain bola voli SMA yayasan perguruan rakyat-1 yang berjumlah 20 orang, sehingga seluruh populasi dijadikan sebagai subjek penelitian. rancangan penelitian ini yaitu mengukur power otot tungkai dan power otot lengan yang dihubungkan dengan kemampuan pukulan smash permainan bola voli. Hasil. Hasil penelitian yang diperoleh adalah sebagai berikut: (1) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara power otot tungkai dengan pukulan smash sebesar (r = 0.42), power otot tungkai memberikan kontribusi sebesar 17.64 % dengan pukulan smash, (2) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara power otot lengan dengan pukulan smash sebesar (r = 0.53), power otot lengan memberikan kontribusi sebesar 28.09 % dengan pukulan smash, dan (3) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara power otot tungkai dan power otot lengan secara bersama-sama dengan pukulan smash sebesar (Ry.12 = 0.57) Kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian Hal tersebut menunjukan bahwa 32,49 % variasi pukulan smash permainan bola voli ditentukan oleh kedua variabel bebas secara bersama-sama.
Meningkatkan Hasil Belajar Menendang (Shooting) Sepak Bola Melalui Modifikasi Latihan Target
Kristian Pratiko, Lindon;
Razali;
Iqbal, Muhammad
INSPIREE: Indonesian Sport Innovation Review Vol. 2 No. 2 (2021): May
Publisher : INSPIRETECH GLOBAL INSIGHT & DPE Universitas Pahlawan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.53905/inspiree.v2i2.44
The purpose of the study. In improving the learning outcomes of shooting in Football games through modification of target exercises for fourth grade students of SDS KARTIKA VIII-2 semester in the 2019/2020 school year. Materials and methods. classroom action research that follows the model of Kemmis and Taggart theory. This study includes 2 cycles where each cycle includes 4 stages, namely planning (planning), acting (implementation), observing (observing), reflecting (reflection). research subjects were 25 students, while data were collected through tests and observations. Results. The results of the study showed that there was a significant increase in learning outcomes for fourth grade students. This is evidenced by the percentage of fourth grade students who achieve the KKM scores on the Shooting test in a football game in each cycle. In the first cycle = 64%; cycle II = 88%, with the result that the percentage is proven in the first cycle to the second cycle has increased by 24%. Conclusions. Shooting in football games through target practice modification can improve students' shooting skills.
MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GULING DEPAN PADA PEMBELAJARAN SENAM LANTAI MELALUI MODEL PERMAINAN : Meningkatkan Hasil Belajar Guling Depan Pada Pembelajaran Senam Lantai Melalui Model Permainan
Tho Chandra, Dini;
Syamsulrizal, Syamsulrizal;
Razali, Razali;
Iqbal, Muhammad
INSPIREE: Indonesian Sport Innovation Review Vol. 2 No. 3 (2021): September
Publisher : INSPIRETECH GLOBAL INSIGHT & DPE Universitas Pahlawan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.53905/inspiree.v2i3.50
The purpose of the study. To improve the learning outcomes of front roll in floor gymnastics learning through a game model at Kemala Bhayangkari 2 Junior High School, South Jakarta. Materials and methods. The method in this research is classroom action which follows the model of Kemmis and Taggart theory. This research is planned for 3 cycles where each cycle has 4 stages, namely planning, acting, observing and reflecting. The research time was 3 months with 30 students as research subjects, while data were collected through tests, interviews and observations. Results. The average score of students in the initial conditions was 70.46 with a percentage of completeness of 38.46%. This condition experienced an increase in the average score of students in the first cycle, which was 73.08 and the percentage of completeness was 57.69%. In the second cycle, the average value of the front roll ability of students again increased by 82.82 with a percentage of completeness of 80.77%. Conclusions. This shows that the previously set target has been achieved so that the research is stopped in cycle II.