Articles
Pengaruh Komitmen, Kemampuan dan Motivasi Terhadap Kepuasan Kerja dan Kinerja Pegawai
Royani, Royani;
Thaha, Rahmawati;
Susanto, Agus
Glosains: Jurnal Sains Global Indonesia Vol. 2 No. 1 (2021): Glosains: Jurnal Sains Global Indonesia
Publisher : Green Publisher
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Menjaga komitmen, kemampuan dan motivasi pegawai sangat penting karena merupakan motor penggerak bagi setiap individu yang mendasari mereka untuk bertindak dan melakukan sesuatu. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh komitmen, kemampuan dan motivasi terhadap kepuasan kerja dan kinerja pegawai baik langsung maupun tidak langsung pada Pusat Pelatihan dan Pengembangan dan Kajian Desentralisasi dan Otonomi Daerah Lembaga Administrasi Negara (Puslatbang KDOD LAN). Metode yang digunakan dalam penelitian ini metode survey yang kemudian di olah dan dianalisis untuk diambil kesimpulan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai Puslatbang KDOD LAN sebanyak 53 orang/responden. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis explonator research dimana tujuannya untuk menguji antar variabel yang dihipotesiskan. Teknik analisis data yaitu dengan pendekatan analisis deskriptif serta analisis Partial Least Square Structural Equation Modelling (PLS-SEM) dengan Partial Least Square (PLS). PLS-SEM adalah model persamaan struktural untuk mengembangkan atau memprediksi suatu teori yang sudah ada. Model yang dianalisis adalah model bagian luar (outer model), model bagian dalam (inner model) dan pengujian hipotesis. Berdasarkan hasil perhitungan yang di operasikan melalui program software Smart PLS 3.0 memperoleh hasil penelitian penunjukan komitmen dan motivasi berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja dan kinerja pegawai baik secara langsung maupun tidak langsung. Implikasinya kantor Puslatbang KDOD perlu adanya perbaikan manajemen pengembangan SDM, sehingga dapat meningkatkan kemampuan pegawai untuk berkinerja tinggi demi kemajuan organisasi.
Layanan Sosial Bina Remaja Dalam Perspektif Inovasi Program Di Dalam Kelembagaan (Youth Development Social Services In The Program Innovation Perspective In Institution)
Hidayat, Taufiq
Jurnal ilmiah Manajemen Publik dan Kebijakan Sosial Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Dr. Soetomo
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.25139/jmnegara.v4i2.2692
Kepentingan hidup manusia yang memiliki arti akan dihadapkan pada masalah. Masalah adanya bagi manusia, harus bisa secara optimal mampu memainkan peranan dan partisipasi pada semua dimensi struktural dan fungsional secara cermat dan tepat guna. Artinya dapatmemetakan pikiran secara kreatif.. ketika kita dihadapkan atau terbenam dalam peran pemecahan permasalahan sosial, baik secara individual maupun secara kelembagaan, sehingga program - program layanan sosial menjadi akomodatif dalam memenuhi harapan semua pihak. Pemenuhan harapan terletak pada potensi sumber daya manusia yang mampu menggunakan indra sebagai metodika berpikir cerdas dan sistematis, sehingga dapat dengan mudah memetakan arah buah pikiran, kemana potensi sumber daya kesejahteraan sosial harusmelangkah dan dengan cara apa melangkahnya untuk memecahkan permasalahan sosial, terutama yang ada di dalam kelembagaan. Ini menjadi penting dalam membentuk suatu model inovasi yang strategis dalam pelayanan sosialnya, sehingga dengan inovasi dapat mampumemenuhi kebutuhan lingkungan yang terus ber-ubah dan mampu untuk bertahan dalam kompetisi global yang dinamis dan ketat. Oleh karena itu, model inovasi program pada bina remaja di dalam kelembagaan dapat dikelompokkan menjadi tiga pendekatan, yaitu:perlindungan terkendali, pelayanan terarahkan, dan pembinaan kondusif.
KEMAMPUAN MENULIS BAGIAN PENDAHUALUAN KARYA ILMIAH MENGGUNAKAN MIND MAPP OLEH MAHASISWA PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA
Syaputra, Juni;
Maturahma, Enik;
Rahmi, Elvi
Jurnal Ilmiah Bina Bahasa Vol 14 No 01 (2021): Jurnal Ilmiah Bina Bahasa
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian kepada Masyarakat, Universitas Bina Darma
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33557/binabahasa.v14i01.1321
Penelitian ini berujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan menulis bagian pendahuluan oleh mahasiswa pendidikan bahasa dan sastra Indonesia STKIP Muhammadiyah Manokwari. Metode yang digunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan dalam penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas (PTK). Data yang digunakan hasil kerja mahasiswa berupa bagian pendahuluan karya tulis imiah. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dengan menggunakan teknik tes. Hasil pelitian menunjuukan bahwa kemampuan menulis bagian pendahuluan karya ilmiah oleh mahasiswa pendidikan bahasa Indonesia pada saat pretes dengan nilai rata-rata 55, setelah dilakukan siklus pertama mengalami peningkatan dengan nilai rata-rata 65 dengan memperbaiki cara mengajar dan menjelaskan materi sehingga mendapatkan hasil degan nilai rata-rata 80. Dari hasi penelitian yang mengalami peningkatan dari para siklus, siklus pertama dan siklus ke dua menunjukkan bahwa mahasiswa pendidikan bahasa dan sastra Indonesia mampu menulis bagian pendahuluan dengan baik setelah menggunakan aplikasi mind mapp.
Kebijakan Direktur Jenderal Pajak dan Kompetensi Terhadap Kinerja Account Representative
Febriana, Vera Febriana;
Hasmawaty, Hasmawaty
Jurnal Ilmiah Bina Manajemen Vol 4 No 1 (2021): Jurnal Ilmiah Bina Manajemen
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Bina Darma
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33557/jibm.v4i1.1259
The aim of this research is to determine the effect of the director general of tax policies and competence to Account Representative performance at pratama tax office in Palembang city. The questionnaire data in this study came from 66 AR as respondents who were scattered in Palembang Ilir Timur, Palembang Ilir Barat, dan Palembang Seberang Ulu tax office. The analysis used in this research is multiple linear regression, the hypothesis test used are t test (partial test) and F test (simultaneous). The results of the partial test show that the director general of tax policies has no significant effect and has a negative relationship to AR performance at pratama tax office in Palembang, while the competency has a partially significant effect and has a positive relationship to AR performance at pratama tax office in Palembang. The result of F test (simultaneous) shows that there is an effect of director general of tax policies and competence together on AR performance at pratama tax office in Palembang. Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kebijakan direktur jenderal pajak, dan kompetensi terhadap kinerja Account Representative pada KPP Pratama di kota Palembang. Data kuesioner dalam penelitian berasal dari 66 AR pengawasan sebagai responden yang tersebar di KPP Pratama Palembang Ilir Timur, Ilir Barat, dan Seberang Ulu. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi liner berganda, uji hipotesis yang digunakan adalah uji t (uji parsial) dan uji F (simultan). Hasil uji parsial menunjukan variabel kebijakan direktur jenderal tidak berpengaruh signifikan dan mempunyai hubungan negatif terhadap kinerja AR pada KPP Pratama di kota Palembang, sedangkan variabel kompetensi mempunyai pengaruh yang signifikan secara parsial dan mempunyai hubungan positif terhadap kinerja AR pada KPP Pratama di kota Palembang. Hasi uji F (simultan) menunjukan terdapat pengaruh variabel kebijakan direktur jenderal pajak dan kompetensi secara bersama-sama terhadap kinerja AR pada KPP Pratama di kota Palembang. Kata Kunci: Kebijakan Direktur Jenderal Pajak, Kompetensi, dan Kinerja Account Representative
PENGARUH PENGUNGKAPAN IDENTITAS ETIS ISLAM, AGENCY COST DAN INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN (STUDI PADA BANK UMUM SYARIAH YANG TERDAFTAR DI OTORITAS JASA KEUANGAN PERIODE 2016-2018)
Mursidah, Mursidah;
Yunina, Yunina;
Zahara, Meutia
Jurnal Akuntansi dan Keuangan Vol 9, No 1 (2021): Februari 2021
Publisher : Department of Accounting, Faculty of Economics & Business
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.29103/jak.v9i1.3726
Abstract: This study aimed to examine the influence of the Islamic ethical indentity disclosure, agency cost, and intellectual capital to the financial performance proxied by return on asset (ROA) in Islamic commercial bank in 2016-2018. Secondary data were used from annual report were published on the website etch Islamic bank between 2016-2018. The purposive sampling method using in this research, so there are theerten Islamic banks are object of research. The analytical method used is multiple linier regresstion analysis using the SPSS 20 softwer program. The results of this study shows that partial of the Islamic ethical identity disclosure have not effect on the financial performance proxied by return on asset (ROA) in Islamic commercial bank, the agency cost have effect negative on the financial performance proxied by return on asset (ROA) in Islamic commercial bank, and intellectual capital have effect positif on the financial performance proxied by return on asset (ROA) in Islamic commercial bank in 2016-2018. Keywords: Islamic ethical identity disclosure, agency cost intellectual capital, financial performance and  ROA.
Bank dan Lembaga Keuangan Syariah Dalam Perspektif Al-Qur’an
Maharani, Dewi;
Hidayat, Taufiq
MALIA: Journal of Islamic Banking and Finance Vol 4, No 1 (2020)
Publisher : IAIN Kudus
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.21043/malia.v4i1.8448
The Qur'an is the main source of Islamic teachings and is a reference for Muslims in understanding the Shari'a. In the Al-Qur'an there is no text that mentions the word bank, but in practice banking has been done since the time of the Prophet Muhammad. The Qur'an and Sunnah only provide basic principles and philosophies, and emphasize prohibitions that must be avoided. Thus, all that has to be done is to identify the things that are prohibited by Islam.
JENIS RAYAP YANG MENYERANG RUMAH PENDUDUK DI KECAMATAN SIDOAN KABUPATEN PARIGI MOUTONG SULAWESI TENGAH
Nego, Elisyafan Abet;
Hapid, Abdul;
Muthmainnah, Muthmainnah;
Erniwati, Erniwati
Jurnal Warta Rimba Vol 8, No 3 (2020)
Publisher : Universitas Tadulako
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Termites are one type of destroyer that has a very large role in causing damage to buildings. The ability of termites in damaging there is a very large complexity, broad cruising and adaptability to the environment is quite good. This study aims to determine the types of termites that attack people's homes and the usefulness of this study in order to provide information to the public about the types of termites and the danger of termite attacks on housing in Sidoan District, Parigi Moutong Regency, Central Sulawesi. This research was conducted in August to October 2018, which was located in Sidoan District, Parigi Moutong Regency, Central Sulawesi. This study uses a multistage sampling method in sampling in each selected village. The choice of sampling is intentional for termite attacks and choice for coverage. The number of houses sampled were 30 houses consisting of 6 villages, with each village having 5 houses to collect. Then this data is analyzed descriptively. The results showed that there were two types of termites found in homes in the District of Sidoan, namely Nasutitermes sp and Coptotermes sp. Nasutitermes sp has the highest frequency (0.633%) followed by Coptotermes sp (0.367%).Keywords: Termite Types, Highest Frequency of Termite Presence
The Portfolio Assessment to Teach Writing of Opinion Essay
Setiawan, Anjar;
Mulyadi, Dodi
Language Circle: Journal of Language and Literature Vol 15, No 2 (2021): April 2021
Publisher : Universitas Negeri Semarang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.15294/lc.v15i2.28807
An opinion essay is a written text to deliver arguments and present supporting evidence to readers. Therefore, this writing activity applies portfolio assessment since it is a cumulative collection of students’ work from beginning to the end. This study aims at describing the implementation of the portfolio to teach the writing of opinion essays at the non-English department in Universitas Muhammadiyah Semarang. The data were collected through observation, tests, and questionnaires. The results showed that the implementation of portfolio assessment could help students write opinion essays by considering its structure and writing components. They were able to state their viewpoint and give supporting data to back up the arguments clearly.
Analisis Pengaruh Posisi Peletakan Magnet Permanen Di Rotor Terhadap Kinerja Generator Sinkron Magnet Permanen
Harahap, Elco Maghfira Arfi;
Rosma, Iswadi Hasyim;
Hamzah, Amir
Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Teknik dan Sains Vol 7 (2020): Edisi 2 Juli s/d Desember 2020
Publisher : Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Teknik dan Sains
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Permanent Magnet Synchronous Generator (PMSG) has the same construction as conventional synchronous generators. The rotor in the synchronous generator requires DC current feeding to produce GGL while the PMSG rotor does not need DC current feeding because the magnetic field is generated from a permanent magnet. With this permanent magnet, it causes a cogging effect which inhibits the rotation of the stator. To reduce the cogging effect, it is necessary to change the position of the magnet in the motor. This scientific paper discusses the effect of the positioning of a Permenen magnet in the rotor on PMSG on the output of cogging voltage and torque from the modeling of PMSG magnets parallel and PMSG magnets of Skew. The PMSG design that was made refers to the specifications of the outer dimensions of 450 mm and a thickness of 150 mm with the Interior Permanent Magnet (IPM) type rotor using a combination of 24 slots 8 Poles with a rotating rotor at 750 rpm. To get the output values, PMSG must first be modeled into the software to be analyzed. When modeling the PMSG, it turns out that the mesh size of the generator constituent materials affects the level of accuracy at solving. So that the calculation results of the generated voltage, output power and torque will be more accurate. However, it takes a long time during the testing process. Based on the calculations and the results of the tests that have been carried out, it can be concluded that the position of the magnetic placement affects the generated output voltage. From the test results, a magnet with a skew position has a lower voltage than a normal / parallel magnet position. This is because the flux from the skew magnet that enters the stator teeth is imperfect plus there is a collision of flux / field direction from two different poles in one stator gear at the same time. As a result, the generated field becomes smaller. Then the second from the test results it is concluded that the positioning of the magnet affects the cogging torque. magnets that are placed in a skew position have a smaller cogging torque than parallel PMSG modeling. Keywords : Back EMF (Electromotive Force), Ke (Constant Efficiency), flux lingkage, cogging
Pemanfaatan “Vlog†Sebagai Media Pembelajaran dalam Meningkatkan Maharah Kalam bagi Mahasiswa IAIN Kudus
muthmainnah, muthmainnah;
Annas, Azwar
Arabia Vol 12, No 2 (2020): JURNAL ARABIA
Publisher : Program Studi Pendidikan Bahasa Arab Fakultas Tarbiyah IAIN Kudus
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.21043/arabia.v12i2.8073
Seiring perkembangan zaman yang serba digital, maka media pembelajaran pun menyesuaikan keadaan tersebut. Vlog salah satu media sosial sekarang menjadi tren yang berkembang di tengah-tengah masyarakat. Media sosial ini kalau dikemas secara apik juga bisa menjadi suatu media pembelajaran yang sangat menarik dan memberikan nilai plus dalam meningkatkan kemampuan mahasiswa. Artikel ini bertujuan untuk mendiskripsikan penggunaan media sosial Vlog pada pembelajaran maharah kalam dan persepsi mahasiswa dalam penggunaan Vlog pada pembelajaran maharah kalam. Metodologi yang digunakan penulis dalam artikel adalah kualitatif deskriptif. Jenis ini disesuaikan dengan tujuan penulisan artikel, yakni untuk memberikan informasi dan gambaran terkait objek. Lokus kajian artikel ini adalah mahasiswa Fakultas Dakwah IAIN Kudus semester Ganjil TA 2019-2020. Hasil temuan yang didapat oleh penulis dari kajian ini; 1) Pemilihan Vlog sebagai salah satu media pembelajaran maharah kalam bagi mahasiswa karena memiliki banyak nilai positif atau kelebihan, yakni bersifat mudah dan fleksibel; murah dan ekonomis; dan meningatkan kreatifitas mahasiswa. 2) penggunaan Vlog mampu meningkatkan perfomansi atau percaya diri dalam berbicara bahasa Arab.